Assalamualaikum wr wb
SMART BLOGGER - Hallo guys kali ini kita akan masuk materi tentang cisco, kali ini saya akan membahas dari awal yaitu tentang VLAN apa si VLAN?
Virtual LAN = yang kerap di sebut akrab dengan VLAN, teknik vlan ini bisa di sebut teknik membuat jaringan di dalam jaringan :v, teknik VLAN ini biasanya digunakan pada switch namun bisa juga di gunakan di Router atau MLS (Multi Layer Switch), jadi didalam switch diciptakan LAN baru secara virtual, yang nantinya akan dilakukan segmentasi dan pembagian jaringan, VLAN tidak terlihat secara phisicaly tetapi terlihat secara logicaly :v. Teknik ini merupakan salah satu teknik switching juga yang sering digunakan. Kali ini kita akan belajar Vlan dalam mode access yang nantinya client yang berada di satu vlan yang sama bisa berhubungan tetapi dengan yang berbeda VLAN tidak dapat berhubungan, manteb kan teknik VLAN, oh iya teknik VLAN salah satu teknik menjaga keamanan jaringan yang tadi saya bilang sebelumnya client yang bisa berhubungan hanya client yang berada dalam satu vlan, oke untuk lebih jelasnya kalian bisa lihat topologi di bawah ini.
Dari topologi di atas bisa dilihat ada beberapa vlan yang akan dibuat yaitu VLAN 10,20,30, VLAN 10 meliputi kotak hijau VLAN 20 meliputi kotak merah VLAN 30 meliputi kotak kuning.
berikut ip address nya yang akan digunakan, jangan sampe bingung ya
*untuk membuat VLAN bisa dengan 3 cara
1. Bisa lewat mode privileged
2. Bisa lewat mode global config
3. Bisa lewat mode interface config mode
kita akan membuat vlan 10 di mode privileged, vlan 20 di mode global config, vlan 30 di mode interface config mode.
1. mode privileged
Switch>enable2. mode global config
Switch#vlan database
% Warning: It is recommended to configure VLAN from config mode,
as VLAN database mode is being deprecated. Please consult user
documentation for configuring VTP/VLAN in config mode.
Switch(vlan)#vlan 10 name smart
VLAN 10 added:
Name: smart
Switch(vlan)#
Switch#configure terminal3. mode interface config mode
Enter configuration commands, one per line. End with CNTL/Z.
Switch(config)#vlan 20
Switch(config-vlan)#name blogger
Switch(config-vlan)#
Switch(config)#interface fa0/9
Switch(config-if)#switchport access vlan 30
% Access VLAN does not exist. Creating vlan 30
Switch(config-if)#
*sekarang kita masukan interface interface ke sesuai vlan yang ditentukan dengan mode access
Switch(config)#interface fa0/1jika kalian ingin sekaligus memasukan interface bisa menggunakan perintah seperti ini.
Switch(config-if)#switchport mode access
Switch(config-if)#switchport access vlan 20
Switch(config)#interface range fa0/1-4
Switch(config-if-range)#switchport mode access
Switch(config-if-range)#switchport access vlan 20
Switch(config-if-range)#note : lalukan ke semua interface sesuai vlan :)
kalau sudah sekarang kita cek apakah vlan kita sudah sesuai ke interface yang kita tuju.
Switch#show vlankalo sudah sekarang kita set ip address pada pc sesuai ketentuan table di atas :)
VLAN Name Status Ports
---- -------------------------------- --------- -------------------------------
1 default active Fa0/11, Fa0/12, Fa0/13, Fa0/14
Fa0/15, Fa0/16, Fa0/17, Fa0/18
Fa0/19, Fa0/20, Fa0/21, Fa0/22
Fa0/23, Fa0/24
10 smart active Fa0/5, Fa0/6, Fa0/7, Fa0/8
20 blogger active Fa0/1, Fa0/2, Fa0/3, Fa0/4
30 VLAN0030 active Fa0/9, Fa0/10
1002 fddi-default act/unsup
1003 token-ring-default act/unsup
1004 fddinet-default act/unsup
1005 trnet-default act/unsup
note : lakukan ke semua pc
kalo sudah sekarang kita coba ping ke sesama vlan pc 0 ke pc 1
sekarang ke berbeda vlan, vlan 20 ke vlan 10
tidak bisa :v
oke cukup sampe sini kalian bisa mainkan imajinasi kalian sendiri berexperiment lah wahai manusia :v.
waalaikumussalam wr wb
Sumber Ilmu : -Ebook Cisco, Muhgni Ali Mustofa
-Workbook CCNA, Danu Wiyoto
No comments:
Post a Comment